“Apabila salah seorang dari kalian merasakan sesuatu pada perutnya, lalu ia ragu akan hal tersebut, apakah keluar dari shalat atau tidak, maka janganlah dia keluar dari masjid hingga dia mendengar suara (kentut) atau mendapati baunya.”
إِذَا وَجَدَ أَحَدُكُمْ فِي بَطْنِهِ شَيْئًا فَأَشْكَلَ عَلَيْهِ أَخَرَجَ مِنْهُ شَيْءٌ أَمْ لَا فَلَا يَخْرُجَنَّ مِنْ الْمَسْجِدِ حَتَّى يَسْمَعَ صَوْتًا أَوْ يَجِدَ رِيحًا